Mercedes-Benz Akan Beralih ke Elektrifikasi Penuh

 

Baterai: Mercedes-Benz akan membutuhkan kapasitas baterai lebih dari 200 Gigawatt hours dan berencana untuk mendirikan delapan Gigafactories untuk memproduksi sel, bersama dengan mitra Mercedes-Benz di seluruh dunia.

Charging: Mercedes-Benz juga bekerja untuk menetapkan standar baru dalam pengisian: “Plug & Charge” yang akan memungkinkan pelanggan untuk plug-in, charge dan mencabut tanpa langkah tambahan untuk otentikasi dan proses pembayaran.

VISION EQXX: Mercedes-Benz saat ini sedang mengembangkan Vision EQXX, sebuah mobil listrik dengan jangkauan lebih dari 1.000 kilometer, menargetkan angka satu digit untuk Kwh per 100 kilometer (lebih dari 6 mil per Kwh) pada kecepatan mengemudi jalan raya normal.

Mercedes-Benz Akan Beralih ke Elektrifikasi Penuh
Mercedes-EQ, EQS 580 4MATIC, Exterieur, Farbe: hightechsilber/obsidianschwarz, AMG-Line, Edition 1;( Stromverbrauch kombiniert: 20,0-16,9 kWh/100 km; CO2-Emissionen kombiniert: 0 g/km);Stromverbrauch kombiniert: 20,0-16,9 kWh/100 km; CO2-Emissionen kombiniert: 0 g/km*

“Tugas utama kami dalam transformasi ini adalah meyakinkan pelanggan untuk beralih ke produk yang menarik. Bagi Mercedes-Benz, hadirnya EQS hanyalah awal dari era baru ini,” tutup Källenius.


Laman: 1 2