News
light
Beranda » Kendaraan » Mini Rayakan Ultah Yang Ke-60 Di GIIAS 2019

Mini Rayakan Ultah Yang Ke-60 Di GIIAS 2019

  • account_circle Magoh
  • calendar_month Jum, 12 Jul 2019
  • visibility 80

Mini Rayakan Ultah Yang Ke-60 Di GIIAS 2019

OTOExpo.com – MINI akan memulai perayaan tahun ulang tahunnya yang ke 60 di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019 dengan memperkenalkan model edisi terbatas: MINI 60 Years Edition.

Sebagai brand otomotif ikonik di kelas premium kompak, MINI Indonesia akan luncurkan  Program MINI Service + Repair Inclusive (MSRI) 60 Bulan untuk semua model kendaraan MINI yang dibeli dari hari pertama GIIAS 2019 yaitu 18 Juli hingga 31 Agustus 2019.

Servis Berkala

Tawaran menarik yang tersedia hingga 31 Agustus 2019 ini berikan pelanggan MINI servis berkala tanpa biaya selama 60 bulan, atau 80.000 km (mana yang lebih dulu), serta Garansi 60 bulan dengan kilometer tanpa batas untuk semua rangkaian kendaraan MINI yang tersedia.

Kidd Yam, Head of MINI Asia mengatakan, “Enam dekade setelah peluncuran kendaraan kompak asal Inggris yang revolusioner, tahun ini MINI rayakan 60 tahun di Indonesia dengan meluncurkan model dengan desain eksklusif. MINI 60 Years Edition beri penghormatan kepada semangat dan jiwa sporty brand dengan fitur desain dan material berkualitas tinggi,”

Layanan yang disediakan sebagai bagian dari Program MINI Service + Repair Inclusive (MSRI) selama 60 Bulan ini adalah mengikuti sistem Condition Based Service (CBS) dan termasuk pemeriksaan kendaraan, penggantian oli mesin, serta servis filter udara, filter bahan bakar, filter mikro, busi dan minyak rem.

Penawaran Eksklusif

Penawaran eksklusif ini berlaku untuk semua kendaraan MINI baru yang dibeli dari 18 Juli hingga 31 Agustus 2019. Informasi lebih lanjut tentang Program MINI Service + Repair Inclusive 60 bulan ini juga dapat diperoleh dari semua business consultant jaringan diler resmi MINI; MINI Maxindo dan MINI Plaza.

Selain penawaran penjualan yang provokatif, MINI Indonesia juga akan menampilkan serangkaian model berikut dari portofolio produk terbarunya,

Seperti :
  1. Indonesia-Assembled MINI Cooper S Countryman.
  2. Indonesia-Assembled MINI Cooper Countryman.
  3. MINI Cooper 3-Door – 60 years Edition (Eksterior: British Racing Green).
  4. MINI Cooper 3-Door – 60 years Edition (Eksterior: Melting Silver).
  5. MINI Cooper Cabrio.
  6. MINI John Cooper Works Clubman.
  7. MINI Cooper S Cabrio – dengan aksesoris tambahan.

 

 

 

  • Penulis: Magoh

✈︎ Random Artikel

  • ZenBook Duo UX481 Laptop Mobilitas untuk Content Creator

    ZenBook Duo UX481 Laptop Mobilitas untuk Content Creator

    • calendar_month Kam, 12 Des 2019
    • account_circle Selviyani Mimie
    • visibility 81
    • 0Komentar

    ZenBook Duo UX481 Laptop Mobilitas untuk Content Creator, Asus ZenBook Duo UX481 merupakan laptop premium untuk para content creator yang lebih membutuhkan laptop ringkas dengan dua layar. Untuk mendukung kegiatan para

  • Toyota Aplikasikan Semangat Genchi Genbutsu Hadirkan Mobil Terbaik

    Toyota Aplikasikan Semangat Genchi Genbutsu Hadirkan Mobil Terbaik

    • calendar_month Jum, 15 Nov 2019
    • account_circle Abimanyu
    • visibility 88
    • 0Komentar

    Toyota Aplikasikan Semangat Genchi Genbutsu Hadirkan Mobil Terbaik, 5 Continents Drive di Indonesia yang mengusung semangat Genchi Genbutsu untuk “mengumpulkan fakta langsung dari sumbernya”, dengan tujuan akhir…

  • Honda Racing Indonesia Siap Cetak Sejarah Baru di Mandalika

    Honda Racing Indonesia Siap Cetak Sejarah Baru di Mandalika

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • account_circle Pandito
    • visibility 99
    • 0Komentar

    Honda Racing Indonesia rayakan 40 tahun kiprah di dunia balap nasional dengan tampil penuh di Mandalika Festival of Speed 2025. Andalkan pembalap lintas generasi dan mobil ikonik seperti Civic Type R dan City Hatchback RS.

  • adirafinance sayang bumiku

    Adira Finance Lakukan Penanaman Ribuan Pohon Alpukat Wujudkan Komitmen ‘Sayang Bumiku’

    • calendar_month Kam, 26 Des 2024
    • account_circle dimas
    • visibility 102
    • 0Komentar

    Adira Finance Wujudkan Komitmen Sayang Bumiku Melalui Penanaman Ribuan Pohon Alpukat di Semarang   OTOExpo.com, Semarang – PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk. (Adira Finance) kembali menunjukkan komitmennya terhadap pelestarian lingkungan melalui penanaman 4000 pohon alpukat di Desa Jabungan, Semarang. Desa Jabungan terletak di wilayah Semarang dengan karakteristik geografis berupa kontur berbukit dan tanah yang […]

  • BMW Technology Workshop 2025, BMW Technician Excellence Competition 2025, dan BMW Group Festival of JOY

    BMW Technology Workshop 2025 Kompetisi Teknisi, Festival JOY, dan Masa Depan Mobilitas Premium

    • calendar_month Kam, 4 Des 2025
    • account_circle Pandito
    • visibility 82
    • 0Komentar

    BMW Technology Workshop 2025, BMW Technician Excellence Competition 2025, dan BMW Group Festival of JOY

  • busbar welding dengan menggunakan robot di lini produksi baterai mobil listrik wuling

    Wuling Meresmikan Lini Produksi MAGIC Battery di Cikarang

    • calendar_month Sel, 31 Des 2024
    • account_circle Selviyani Mimie
    • visibility 89
    • 0Komentar

    Wuling Meresmikan Lini Produksi MAGIC Battery di Cikarang   OTOExpo.com , Cikarang –  PT SGMW Motor Indonesia (Wuling) meresmikan lini produksi untuk baterai MAGIC yang terletak di dalam kawasan supplier park di pabrik Wuling Motors yang berlokasi di Cikarang, Jawa Barat. Peresmian ini ditandai dengan seremoni yang berlangsung pada hari ini. Fasilitas produksi baterai secara […]

expand_less